Kamis, 17 Juni 2010

Soal IST Bulan Juli 2010 (Buat : FK/FT Kutai Timur)

1. Hitunglah Volume Pekerjaan Jalan Rabat untuk setiap kebutuhan :
Bahan, Alat dan Upah?
Jika diketahui panjang jalan 500 meter dan tebal 12 cm.
(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))

2. Hitunglah Volume Pekerjaan Talud Jalan untuk setiap kebutuhan :
Bahan, Alat dan Upah?
Jika diketahui panjang jalan 200 meter, Lebar atas 0,3 M, Lebar Bawah 0,5 M.
Tinggi T1=1 m dan T2=1,5 M.
(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))

3.Hitunglah Volume Pekerjaan Pompa Hidram untuk setiap kebutuhan :
Bahan, Alat dan Upah?
Jika diketahui :
- Tinggi H2 = 70 M
- Jarak Bak Penampung - Hidram = 10 M
- Sudut kemiringan Hidram - Bak Distribusi = 45
- Ukuran Bak Penampung maupun Distribusi ditentukan sendiri
Air digunakan untuk melayani 40 KK yang masing masing berjarak 20 M

4.Hitunglah Volume Pekerjaan Pompa Hidram untuk setiap kebutuhan :
Bahan, Alat dan Upah?
Jika diketahui :
- Tinggi H2 = 70 M
- Jarak Bak Penampung - Hidram = 10 M
- Sudut kemiringan Hidram - Bak Distribusi = 45
- Ukuran Bak Penampung maupun Distribusi ditentukan sendiri
Air digunakan untuk melayani 40 KK yang masing masing berjarak 20 M
- Air digunakan untuk melayani 4 RT yang masing masing RT beranggotakan 25 KK
- Jarak Bak Distribusi Akhir ke rumah per KK rata-rata 20 M.

5.Rencanakan dan Gambarlah Kebutuhan Bahan, Alat dan Upah untuk PLTH?

Jika diketahui :
- Jarak Sumber Air ke Rumah PLTH sejauh 1 KM
- Dinamo Kapasitas 10.000 Watt
- Kincir Air Berdiameter 2 Meter

(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))


6.Rencanakan dan Gambarlah Kebutuhan Bahan, Alat dan Upah untuk pekerjaan
Pembangunan Jembatan Ulin
Jika diketahui :
- Lebar Jembatan 4 M
- Panjang Jembatan 6 M


(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))

7.Rencanakan dan Gambarlah Kebutuhan Bahan, Alat dan Upah untuk pekerjaan
Pembangunan Rumah Kayu yang akan digunakan untuk Rumah Mesin
Jika diketahui :
- Lebar Rumah 2 M
- Panjang Rumah 4 M
- Lantai Ulin

(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))

8.
Rencanakan dan Gambarlah Kebutuhan Bahan, Alat dan Upah untuk pekerjaan
Talud Jalan yang terbuat dari Konstruksi Kayu Ulin dan Penimbunan Jalan
Jika diketahui :
- Panjang Jalan yang membutuhkan talud Ulin sejauh 500 M
- Tinggi Talud Ulin 1 M
- Lebar Jalan 4 M

(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))


9. Rencanakan dan Gambarlah Kebutuhan Bahan, Alat dan Upah untuk pekerjaan
Pembukaan Badan Jalan
Jika diketahui :
- Panjang Jalan yang membutuhkan talud Ulin sejauh 2000 M
- Ada Timbunan di 10 tempat dengan rata rata ukuran timbunan P=20 M dan
kedalaman timbunan sedalam 7 M selebar jalan yaitu 6 m termasuk bahu jalan
- Ada Galian bukit/tanah di 5 titik dengan rata-rata ukuran galian P= 10M
setinggi 5 M selebar jalan yang dibangun 6 meter termasuk bahu jalan

(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))


10. Rencanakan sebuah listrik desa (kebutuhan bahan , alat dan upah),jika diketahui:
- Jarak kampung yang diberi listrik 1000 meter
- Jumlah KK yang akan diberi listrik 100 KK

(Gunakan Peraturan Bupati Kutai Timur Nomor 4/02.188.3/HK/ I /2009 / tentang
Harga Satuan Kegiatan dan Pekerjaan (HSKP dan Analisa Standar Belanja (ASB))

11. Rencanakan sebuah Balai Latihan Kerja (BLK)
dengan ketentuan sbb:
- Ukuran bangunan 9 x 7 m2
- Menggunakan konstruksi dinding KAYU
- Menggunakan konstruksi pondasi KAYU
- Ketentuan lain tentukan sendiri
Hitung bahan, alat dan upah?

Tidak ada komentar: